Friday 29 June 2012

#(KEMARAU ITU AMARAN)#


Dari Abu Hurairah r.a, dari nabi s.a.w sabdanya:"Apabila udara sangat panas, maka solatlah bila udara sudah agak dingin. Kerana udara yang sangat panas itu bertiup dari neraka jahanam. Dan mengadulah neraka kepada Tuhannya :"Sebahagianku memakan sebahagian yang lain." Maka Allah mengizinkannya berhembus dua kali, sekali di musim dingin dan sekali di musim panas. Maka itulah yang kamu rasakan, bersangatan panas di musim kemarau dan bersangatan dingin di musim dingin."
(Riwayat al-Bukhari)
Dari berbagai rangkaian musibah, ujian dan bala bencana yang menimpa manusia, adalah kerana perbuatan maksiat dan dosa mereka kepada Allah Swt dan RasulNya Selain itu mereka juga mendustakan ayat-ayat Allah, mengkufuri nikmat-nikmatNya dan menukarkan kenikmatan itu dengan kekafiran, serta para penguasa dan pembesar-pembesarnya menukar hukum Allah dengan hukum jahiliyah dan kecenderungan masyarakat memilih serta mengikuti tradisi nenek moyang dengan ajaran sesatnya yang menjauhkan diri dari hidayah dan Sunnah Rasulullah Saw.
Al Qur'an menjelaskan, membenarkan hal tersebut, Allah Swt berfirman:
"Dan tidak adalah Tuhanmu membinasakan kota-kota, sebelum Dia mengutus di ibukota itu seorang rasul yang membacakan ayat-ayat Kami kepada mereka; dan tidak pernah (pula) Kami membinasakan kota-kota; kecuali penduduknya dalam keadaan melakukan kezaliman." (QS. Al Qhashash, 28 : 59)
FirmanNya lagi:
"Dan Tuhanmu sekali-kali tidak akan membinasakan negeri-negeri secara zalim, sedang penduduknya orang-orang yang berbuat kebaikan." (QS. Hud : 117)

No comments:

Post a Comment